Across
- 1. Salah satu instrumen kebijakan moneter dengan menaikkan kurs mata uang rupiah terhadap mata uang asing...
- 7. Singkatan dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara...
- 12. Jumlah uang yang beredar dalam perekonomian disebut tingkat…
- 17. Fungsi kebijakan moneter diperlukan untuk mencapai kestabilan...
- 18. Penjualan barang ke luar negeri disebut…
- 20. Fiskal mengatur … negara.
- 21. Instrumen fiskal yang berupa penerimaan negara adalah…
- 22. Kebijakan moneter untuk menekan inflasi adalah kebijakan moneter…
- 24. Bank yang menjalankan kebijakan moneter di indonesia adalah…
- 25. Lembaga yang menetapkan APBN...
- 26. Kebijakan fiskal jangka panjang dapat menaikkan … ekonomi
- 28. Pengeluaran yang bertujuan menambah aset dan kapasitas produksi disebut…
- 31. Kebijakan Fiskal digunakan untuk menstabilkan…
- 34. Kebijakan fiskal ekspansif jangka panjang dapat menaikan… negara
- 37. Salah satu instrumen kebijakan fiskal pemberian bantuan pemerintah...
- 39. Penurunan harga barang secara umum disebut…
- 40. Lembaga yang mengatur kebijakan moneter...
Down
- 2. Target utama kebijakan moneter adalah...
- 3. Rencana keuangan pemerintah untuk periode tertentu disebut…
- 4. Mekanisme pinjaman publik dilakukan dengan menerbitkan...
- 5. Jenis kebijakan fiskal untuk mengendalikan inflasi...
- 6. Instrumen fiskal yang berupa belanja pemerintah adalah...
- 8. Pembelian barang dari luar negeri disebut…
- 9. Nilai tukar mata uang terhadap mata uang lain disebut…
- 10. Uang yang dipinjamkan oleh bank disebut…
- 11. Laporan keuangan yang menunjukkan pendapatan dan pengeluaran disebut …
- 13. Jika pemerintah membelanjakan lebih dari pendapatan, sering menggunakan sumber dana dari…
- 14. Bantuan dari pemerintah kepada masyarakat atau produsen...
- 15. Lembaga negara yang membuat kebijakan fiskal...
- 16. Pajak yang dikenakan pada penghasilan...
- 19. Singkatan dari operasi pasar terbuka...
- 23. Kebijakan moneter untuk mendorong pertumbuhan ekonomi adalah kebijkan moneter…
- 27. Salah satu instrumen kebijakan moneter...
- 29. Kebijakan fiskal untuk mendorong konsumsi saat krisis...
- 30. Suku bunga termasuk instrumen dari kebijakan...
- 32. Anggaran belanja negara yang melebihi pendapatan adalah…
- 33. Fiskal mengatur pendapatan dan … negara
- 35. Moneter ketat dapat menurunkan laju…
- 36. Tujuan umum Kebijakan moneter dan fiskal adalah untuk menciptakan … kerja
- 38. Moneter berkaitan dengan peredaran…
