Across
- 3. alat utama dalam latihan angkat beban.
- 10. salah satu latihan kekuatan otot lengan.
- 13. salah satu jenis latihan kecepatan.
- 15. kondisi jasmani yang berkaitan dengan kesanggupan dan kemampuan dalam melaksanakan pekerjaan secara optimal dan efisien.
- 16. kemampuan seseorang dalam menggunakan organ tubuhnya seperti paru-paru dan jantung dalam waktu yang cukup lama dan tempo yang berbeda (antara sedang dan cepat) secara efektif dan efisien serta tanpa merasakan sakit dan lelah yang berarti.
- 18. latihan untuk melatih kekuatan bahu.
- 19. latihan yang berguna untuk melatih kemampuan ledak bagian paha dan tungkai.
- 20. kondisi tubuh dalam menggunakan otot untuk memaksimalkan tenaga ketika melakukan suatu aktifitas fisik.
Down
- 1. kemampuan untuk mengendalikan organ dan syaraf otot sehingga dapat mengendalikan gerakan tubuh dengan baik.
- 2. latihan yang berguna untuk melatih kemampuan ledak bagian tungkai.
- 4. latihan yang berguna untuk meningkatkan kemampuan bagian tungkai dan betis.
- 5. waktu yang dibutuhkan seseorang dalam melakukan gerakan yang berbeda dan berkesinambungan.
- 6. seberapa baik tubuh seseorang dalam membuat tubuhnya mampu menyesuaikan dengan kegiatan atau gerakan yang sangat membutuhkan kelenturan tubuh.
- 7. kemampuan manusia saat beradaptasi diri dengan segala pose posisi tubuh, contohnya bergerak dari kiri ke kanan atau dari depan ke belakang.
- 8. kemampuan tubuh seseorang dalam menanggapi suatu gerakan, stimulus atau rangsangan yang diberikan oleh orang lain.
- 9. kemampuan tubuh untuk mengendalikan gerakan terhadap sasaran yang ingin dituju.
- 11. kemampuan seseorang dalam menyatukan gerakan tubuh berbeda ke dalam satu gerakan yang efektif.
- 12. name lain tes baring duduk.
- 14. kemampuan seseorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yang dikerahkan dalam waktu se singkat-singkatnya.
- 17. latihan untuk melatih kekuatan otot lengan dengan menarik badan ke atas.
