Across
- 5. Alat pemuas kebutuhan manusia, jika tidak ada sepatu bisa memakai sandal
- 6. Barang yang saling melengkapi, seperti kompor dan tabung gas
- 8. Kebutuhan akan pendidikan
- 9. Bapak Ekonomi Modern
- 12. Kebutuhan kita olahraga di pagi hari
- 14. Barang Bebas yang dibutuhkan manusia
Down
- 1. Contoh dari kebutuhan sosial
- 2. Transaksi sebelum adanya uang resmi sebagai pembayaran
- 3. Kebutuhan yang muncul ketika kebutuhan utama dan pelengkap telah terpenuhi
- 4. Bahasa Yunani Ekonomi
- 6. Sesuatu yang ketika tidak terpenuhi hidup akan baik-baik saja
- 7. Terbatasnya Sumber Daya untuk memenuhi kebutuhan manusia
- 10. Kebutuhan mendapatkan kasih sayang dari keluarga
- 11. Sesuatu yang tidak dapat ditunda
- 13. Merupakan kebutuhan pelengkap
