KELAS 6 SOAL IPS

123456789101112131415
Across
  1. 2. Bangsa yang pertama kali menginjakkan kaki di kota ternate adalah negara
  2. 7. Prasasti masa Hindu-Budha menggunakan bahasa
  3. 8. Kerajaan bercorak Hindu tertua di Indonesia adalah
  4. 10. Seni pahat dan ukiran tiga dimensi yang biasanya dibuat di atas batu disebut
  5. 11. Sidang BPUPKI membahas tentang...negara
  6. 13. Prambanan adalah salah satu peninggalan sejarah di Provinsi Jawa Tengah. Peninggalan sejarah tersebut berupa
  7. 15. Pendiri kerajaan Banten
Down
  1. 1. Prasasti peninggalan Sriwijaya kebanyakan berada di provinsi
  2. 3. Pemimpin wilayah provinsi disebut
  3. 4. Jepang menjanjikan kemerdekaan bagi bangsa Indonesia. Untuk sementara janji itu diwujudkan dengan membentuk
  4. 5. Kongres sumpah pemuda 2 berhasil diselenggrakan di kota
  5. 6. Benua yang paling luas wilayahnya
  6. 9. Kongres pemuda 2 berhasil membuat ikrar yang dikenal sebagai sumpah pemuda. Ikrar tersebut mendorong bangsa Indonesia untuk
  7. 12. Proklamator Indonesia adalah
  8. 14. Bangunan untuk menyimpan berbagai peninggalan sejarah disebut