Across
- 2. Letak tempat yang dapat berubah karena keadaan sekitar
- 6. Letak tempat yang bersifat tetap terhadap sistem koordinat
- 8. Orang yang pertama membuat peta
- 11. Asal kata sejarah yang bermakna pohon
- 13. Perbandingan jarak pada peta dan jarak sebenarnya
- 17. Warna hijau pada peta menggambarkan
- 18. Persebaran flora dan fauna yang mendiami wilayah Indonesia bagian barat
- 19. Angin yang menyebabkan Indonesia mengalami musim kemarau
- 20. Keluarga berfungsi sebagai sebagai tempat berbagi cinta dan kasih sayang
Down
- 1. Posisi suatu wilayah berdasarkan kenyataan di permukaan bumi
- 3. Keluarga yang terdiri dari kakek, nenek, paman, bibi, dan kerabat yang memiliki ikatan darah
- 4. Unit terkecil dalam masyarakat yang terdiri dari ayah ibu dan anak
- 5. Bagan atau catatan yang menunjukkan hubungan antar anggota keluarga
- 7. Persebaran flora dan fauna yang mendiami wilayah Indonesia bagian tengah
- 9. Angin yang menyebabkan Indonesia mengalami musim penghujan
- 10. Posisi suatu tempat yang didasarkan pada garis lintang dan bujur
- 12. Unsur sejarah yang berkaitan dengan tempat terjadinya peristiwa
- 14. Posisi suatu wilayah yang didasarkan pada struktur batuan
- 15. Keluarga yang terdiri ayah, ibu, dan anak
- 16. Keterangan simbil-simbol pada peta
