Across
- 3. Letak Indonesia dilihat dari posisi silang antara 2 benua dan 2 samudera
- 5. SDA tambang yang dapat digunakan sebagai perhiasan dan bernilai mahal
- 7. Jenis ikan yang digunakan untuk bahan baku pembuatan siomay
- 11. Tambang Golongan A disebut juga
- 12. Kayu jati dimanfaatkan untuk bahan baku pembuatan
- 16. Titik 00.00 yang berada di London, Inggris
- 17. Percampuran budaya tanpa harus menghilangkan budaya aslinya
- 18. Titik 0° lintang yang melewati Indonesia
- 19. Iklim yang memiliki 2 musim yakni musim hujan dan kemarau
- 20. Salah satu barang tambang yang berfungsi sebagai bahan baku bangunan
Down
- 1. Aktivitas mengeksplorasi keindahan bawah laut
- 2. Salah satu flora khas Indonesia yang dilindungi adalah bunga
- 4. Kapal kayu Indonesia yang dipercaya telah ada sejak sebelum abad XVI
- 6. Tambang Indonesia terbesar di Papua
- 8. Upacara keagamaan umat Hindu
- 9. Hutan yang hidup sekitar pantai
- 10. Bencana alam yang terjadi akibat naiknya air laut ke permukaan bumi secara tiba tiba
- 13. Salah satu lempeng yang melewati Indonesia
- 14. Suku terbesar yang mendiami Pulau Kalimantan
- 15. Garis khayal yang melingkari bumi secara Horizontal
