Across
- 3. , Kemampuan suatu negara mempertahankan kedaulatan dari ancaman disebut …
- 8. , Salah satu dampak negatif kerja sama internasional bagi Indonesia adalah meningkatnya …
- 11. , Organisasi internasional yang berfokus pada tenaga kerja adalah ...
- 16. , Hubungan dua negara atau lebih yang dilakukan karena tujuan dan kepentingan bersama disebut …
- 17. , Organisasi kawasan Asia Tenggara yang beranggotakan Indonesia dan negara tetangga disebut …
- 19. , IMF dan WTO termasuk contoh kerja sama internasional dalam bidang …
- 20. , Indonesia kaya sumber daya alam karena letak geografisnya di antara dua samudra dan dua …
Down
- 1. , Bentuk kerja sama antara dua negara disebut kerja sama …
- 2. , Salah satu contoh kerja sama Indonesia dengan FAO adalah di bidang …
- 4. , Bentuk kerja sama kota antarnegara yang memiliki tujuan bersama disebut hubungan …
- 5. , Tujuan utama kerja sama internasional adalah menciptakan … dunia.
- 6. , Contoh kerja sama teknologi yang sedang berkembang adalah
- 7. , Landasan berpikir kerja sama internasional yang menganggap negara tidak sepaham bukan ancaman disebut teori …
- 9. , Dalam forum G20, Indonesia berperan aktif dalam kerja sama bidang …
- 10. , Kerja sama internasional yang melibatkan 20 negara dengan tujuan membahas isu ekonomi global, stabilitas keuangan, dan ketahanan pangan, termasuk Indonesia sebagai anggotanya, dikenal dengan sebutan …
- 12. , Teori yang memandang kerja sama dibentuk karena pengalaman masa lalu disebut teori …
- 13. , Salah satu kerja sama “Green Sister City” yang dilakukan Indonesia adalah antara Surabaya dan …
- 14. , Dampak positif kerja sama internasional terhadap ekonomi adalah meningkatnya …
- 15. , Kerja sama antara Makassar dan Gold Coast dilakukan di bidang …
- 18. , Organisasi dunia yang berperan dalam pendidikan, sains, dan kebudayaan adalah …
