Across
- 3. Nama lain golongan VIIA
- 4. Golongan 8a
- 6. Nama unsur Sn
- 8. Nama unsur Ne
- 11. Golongan 1a
- 12. Nama unsur Ca
- 13. Energi yang dibebaskan atau diserapkan apabila suatu atom menerima elektron disebut afinitas...
- 14. Sebuah bola masif bermuatan positif yang di dalamnya tersebar elektron sehingga keseluruhannya bersifat netral disebut...
- 17. Nama unsur Al
- 18. Nama unsur P
Down
- 1. Nama unsur C
- 2. Sebuah bola pejal atau biliar yang bermuatan positif yang memuat beberapa partikel bermuatan negatif atau elektron disebut...
- 5. Nama unsur Li
- 7. unsur logam yang terdapat dalam mineral silvit adalah...
- 9. Golongan 6a
- 10. Unsur gas mulia bersifat radioaktif
- 14. Dobereiner mengembangkan sistem periodik...
- 15. Asam pirosulfat
- 16. Nama unsur H