KLASIFIKASI MATERI

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 4. Pengujian dilakukan dengan teknik kromatografi gas untuk menyelidiki kasus-kasus kriminal adalah...
  2. 6. Mengubah zat padat menjadi gas dengan dipanaskan disebut
  3. 9. Contoh materi dalam wujud cair...
  4. 10. Campuran yang komponen setiap bagiannya tidak sama adalah campuran...
  5. 11. Unsur yang banyak ditemukan bercampur dengan unsur lain di dalam kerak bumi adalah unsur...
  6. 12. Pemisahan campuran dengan cara menuang cairan secara perlahan-lahan adalah...
  7. 13. Campuran antara dua zat atau lebih, dimana zat penyusunnya masih dapat dibedakan satu sama lain adalah...
  8. 17. Pemakaian masker merupakan bentuk filtrasi...
  9. 19. Campuran homogen lebih dikenal dengan istilah...
  10. 20. Proses pemisahan campuran berdasarkan perbedaan pola pergerakkan antara fase gerak dan fase diam suatu molekul pada suatu larutan adalah...
Down
  1. 1. Istilah lain dari penyulingan...
  2. 2. Unsur yang tidak dapat ditempa dan rapuh merupakan unsur...
  3. 3. Zat cair digambarkan sebagai zat alir atau biasa disebut dengan...
  4. 5. Contoh Fase terdispersi cair emulsi...
  5. 7. Bagian dari koloid yang tersebar halus dalam sistem merupakan fase...
  6. 8. Contoh medium pendispersi gas aerosol padat...
  7. 14. Zat tunggal yang tersusun atas dua unsur atau lebih dengan perbandingan tertentu dan tetap adalah...
  8. 15. Suatu campuran yang ukuran partikel penyusunnya terletak antara larutan dan suspensi adalah...
  9. 16. Salah satu contoh unsur logam berwujud gas...
  10. 18. Zat padat yang partikel penyusunnya tidak teratur disebut...