Across
- 2. Sebelum terjadinya pertukaran oksigen dan karbondioksida, udara dari luar mengalami penyesuaian suhu dan penyaringan proses ini terjadi pada….
- 5. Proses keluar masuknya udara ke dan dari paru-paru disebut …
- 6. Berkontraksinya otot antar tulang rusuk sehingga rongga dada membesar terjadi pada mekanisme pernapasan secara ….
- 9. Bayi dan balita memiliki frekuensi pernapasan lebih banya dibandingkan orang dewasa. Hal tersebut karena sel-sel tubuh sedang mengalami pertumbuhan sehingga membutuhkan lebih banyak oksigen. Berdasarkan informasi di atas, frekuensi pernapasan dipengaruhi oleh faktor ….
- 10. Jaringan dalam paru-paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran gas oksigen dan karbon dioksida adalah….
Down
- 1. Struktur pada laring yang berfungsi mencegah masuknya partikel makanan atau minuman ke dalam laring dan trakea adalah….
- 3. Percabangan dari trakea yang menghubungkan antara paru-paru kanan dan paru-paru kiri adalah ….
- 4. Pertukaran oksigen dan karbondioksida terjadi melalui proses difusi. Difusi merupakan proses pertukaran zat yang berwujud ….
- 7. Paru-paru seorang pasien penuh dengan cairan. Setelah dianalisis ternyata juga ditemukan bakteri Streptococcus pneumoniae. Pasien tersebut terserang penyakit ….
- 8. Apakah kelainan yang disebabkan oleh menyempitnya saluran pernapasan dalam paru-paru, sehingga seseorang dapat mengalami kesulitan bernapas?