Across
- 3. teknik melukis dengan sapuan warna tipis disebut teknik?
- 4. patung yang diciptakan semata mata untuk dinikmati keindahannya?
- 8. aliran seni lukis yang menggunakan bentuk dan warna seperti di dalam mimpi?
- 10. aliran seni lukis yang penggambarannya sesuai dengan keadaan jiwa sang rupa disebut?
- 11. letak patung garuda Wisnu Kencana?
- 12. media yang digunakan untuk melukis?
- 13. seni rupa yang sifatnya sesuai dengan kenyataan hidup?
- 15. aliran seni lukis yang penggambarannya alami atau sesuai dengan keadaan alam disebut?
- 17. teknik menempelkan pecahan atau lempengan kaca yang berwarna warni pada media lukisan disebut?
Down
- 1. lukisan termasuk kedalam dimensi berapa?
- 2. karya seni patung diciptakan semata mata untuk kepentingan pribadi?
- 5. siapa ketua dari regu kijang?
- 6. lukisan yang bisa mendekatkan diri dengan sang Pencipta sebagai pelindung disebut?
- 7. nama lain dari bentuk imitatif
- 9. patung termasuk kedalam dimensi berapa?
- 14. siapa penjaga ci sekarang?
- 16. warna campuran dari merah dan hijau?
