LATIHAN SOAL BAHASA INDONESIA

12345678910111213141516171819202122
Across
  1. 1. langsung Kata ganti orang dalam kalimat mengalami perubahan, adalah ciri kalimat ...
  2. 4. Rumah itu habis dilalap sijago merah adalah majas ...
  3. 7. Komang berkata“ Aku tidak suka minum susu kuda." adalah kalimat ...
  4. 8. Meninggikan (memegahkan) diri...
  5. 9. Keluh jika diawali imbuhan pe- ...
  6. 11. Tidak angkuh dan tidak sombong...
  7. 12. Salah satu contoh majas metafora yang memiliki arti "sombong/arogan"
  8. 15. Sama berat atau tidak memihak adalah makna dari kata..
  9. 19. Kelinci kecil mengatakan bahwa ia sedang bosan
  10. 20. Sabar jika di awali imbuhan pe- ...
  11. 21. Buku yang berisi cerita imajinatif, khayalan, atau tidak berdasarkan kenyataan.
  12. 22. Nama lain dari imbuhan awalan ...
Down
  1. 2. Berfungsi untuk menanyakan waktu terjadinya suatu peristiwa.
  2. 3. Halilintar bersahut-sahutan di langitadalah majas ...
  3. 5. Istilah atau kata penting yang tersusun berdasarkan abjad yang memberikan informasi mengenai nomor halaman tempat istilah atau kata tersebut ditemukan. Biasanya indeks buku terletak di halaman akhir sebuah buku
  4. 6. Jenis surat yang ditujukan untuk kepentingan pribadi penulisnya, seperti surat kepada keluarga, surat perkenalan, atau surat untuk sahabat.
  5. 10. Menggunakan tanda petik merupakan ciri kalimat ...
  6. 13. Gagasan pokok atau ide pikiran tentang suatu hal, salah satunya dalam membuat suatu tulisan.
  7. 14. Gaya bahasa yang membandingkan suatu benda dengan benda lain karena mempunyai sifat yang sama atau hampir sama,
  8. 16. imbuhan yang diletakkan di akhir atau di belakang suatu kata dasar.
  9. 17. Sikap enggan memberikan bantuan kepada orang lain.
  10. 18. Akhiran yang digunaan untuk kalimat perintah.