LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

12345678910
Across
  1. 6. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah
  2. 7. Hasil tambang yang berwarna hitam dan digunakan sebagai bahan bakar
  3. 9. Hasil pertanian yang menjadi makanan pokok masyarakat Indonesia
  4. 10. Bahan bakar fosil cair yang diambil dari perut bumi disebut
Down
  1. 1. Sumber daya alam yang dapat diperbarui yang disebut juga sumber daya alam hayati
  2. 2. Bahan tambang logam berharga berwarna kuning
  3. 3. Energi alternatif yang berasal dari hembusan udara
  4. 4. Sumber daya alam yang berasal dari makhluk hidup
  5. 5. Kekayaan alam yang berasal dari laut seperti ikan, rumput laut adalah
  6. 8. Tempat penambangan emas dan batu bara disebut