Across
- 5. Integrasi karena norma
- 7. Dengan mengurangi tuntutan (berdamai)
- 9. Salah satu pihak bersedia mengalah
- 12. Menggunakan lembaga pengadilan
- 14. Menggunakan pihak ke-3 yang berwenang
- 15. Integrasi karena fungsi
- 16. Menggunakan suara terbanyak, minoritas tidak dipentingkan
- 17. Menurut Herbert Spencer harmoni sosial berasal dari
- 19. Konflik berhenti karena kekuatan 2 pihak seimbang
- 20. A+B=AB
Down
- 1. Menggunakan pihak ke-3 hanya sebagai penengah
- 2. A+B=C
- 3. Integrasi berdasarkan kekuasaan yang dimiliki penguasa
- 4. Tidak terdapat pembagian kerja
- 6. Proses penyesuaian unsur-unsur yang berbeda menjadi satu kesatuan
- 8. Menggunakan paksaan
- 10. Adanya pembagian kerja
- 11. Kondisi ketika individu hidup sejalan dan serasi dengan tujuan masyarakatnya
- 13. Penghentian sementara perang/konflik senjata
- 18. Mengendalikan konflik guna lembaga tertentu
