Across
- 2. gonggalima digunakan untuk mengiringi tarian
- 6. alat musik sulawesi barat
- 11. batik khas provinsi banjar
- 12. Baju adat laki laki suku Betawi
- 16. tarian dari jawa barat
- 17. gerakan ritmis yang menghadirkan suatu karakter manusia saat mereka bertindak merupakan pengertian tari menurut
- 19. tari menurut penyajiannya dibagi atas tiga macam yaitu tari tunggal,tari berpasangan dan tari
- 20. perubahan posisi badan atau sikap badan saat menari disebut
- 21. Rumah adat Jawa Tengah
- 22. suatu tampilan tari yang harus menjelaskan karakter tokoh penari yang dibawakan disebut
- 23. senjata tradisional dari aceh
- 24. gerakan tari yang meliputi gerak badan dari kepala sampai kaki disebut
- 25. Baju adat laki laki bali
- 26. mappadendang merupakan alat musik yang terbuat dari
- 27. Tari enggang digunakan untuk menyambut
- 29. bentuk surjan hampir sama dengan jas yang dulu didesain oleh
- 31. cara memainkan aramba
- 34. rumah boyang terdiri dari dua jenis yaitu boyang adaq dan boyang
- 35. rumah adat bolon berbentuk
- 37. tarian asal spanyol
- 39. Tari sukintang dari daerah
- 41. tari dayak berasal dari provinsi
- 43. limbo tarian yang berasal dari benua
- 45. senjata khas suku madura
- 47. tatian asal benua eropa
- 49. sebuah tarian yang dikembangkan oleh koreografer disebut
- 50. gerak kepala ke kanan kiri
Down
- 1. Pakaian adat kutai
- 2. Tarian yang memiliki peran ganda
- 3. Pakaian adat wanita jogjakarta
- 4. baju bodo biasa digunakan untuk
- 5. tarian yang diwarisi dari zaman kezaman
- 7. alat musik suku minahasa
- 8. gerakan tari yang mengikuti gerakan manusia
- 9. geudeg dan sonteng gerak dasar pada
- 10. Keudeut merupakan gerak tari yang menggerakkan
- 13. gerak tari yang bermakna yang telah mengalami stilasi
- 14. ciri tari rakyat bersifat
- 15. pasatimpo digunakan untuk
- 18. hujur siringis merupakan senjata adat berupa
- 28. Tari kecak contoh tari
- 30. ruas bambu pada kalang kupak
- 32. orang yang membuat atau menata tarian
- 33. Tarian odisi dari negara
- 36. tarian dari aceh
- 38. Batik dari sulawesi barat
- 40. Senjata tradisional Kalimantan Timur
- 42. Tarian dari argentina
- 44. Rumah adat papua
- 46. tambai merupakan rumah adat sulawesi
- 48. sileuweu biasanya dilengkapi dengan
