Neurodevelopmental Disorder

12345678910111213
Across
  1. 4. Pola perilaku, minat atau aktivitas yang terbatas dan berulang biasa disebut dengan
  2. 5. Salah satu komordibitas gangguan belajar
  3. 6. kesulitan dalam bahasa dan berbicara merupakan salah satu gangguan
  4. 8. Produksi suara yang ekspresif dan mencakup artikulasi, kelancaran, suara, dan kualitas resonansi seseorang adalah pengertian dari
  5. 10. Suatu tes yang digunakan untuk mendiagnosis disabilitas intelektual
  6. 12. Defisit yang terus-menerus dalam komunikasi sosial dan interaksi sosial di berbagai konteks merupakan salah satu kriteria diagnostik dari gangguan
  7. 13. Kondisi ketika terjadinya gangguan perkembangan saraf yang berpengaruh pada motorik seseorang (Cth.Tidak bisa duduk dalam waktu lama)
Down
  1. 1. faktor risiko dan prognosis dari bagian ADHD
  2. 2. Suatu gangguan belajar yang ditandai dengan kesulitan membaca
  3. 3. Gangguan Obsesif-Kompulsif dan gangguan terkait dapat dibedakan melalui
  4. 7. Childhood-Onset Fluency disorder disebut juga
  5. 9. Suatu gangguan yang salah satu cirinya merupakan gangguan perilaku adaptif sehari-hari merupakan pengertian disabilitas
  6. 11. Memiliki gejala umum berupa mata berkedip atau tenggorokan berdehem