Across
- 2. Mentega yang dipanaskan
- 4. Embun yang menempel di daun dan rerumputan pada pagi hari
- 6. Bensin dalam wadah terbuka
- 8. Perubahan wujud benda dari gas ke padat
- 10. Pewangi ruangan lama kelamaan akan mengecil dan habis
- 12. Apabila air dibekukan atau melepas kalor maka akan menjadi ...
- 13. Susunan partikelnya sangat padat
- 14. Wujud santan dan minyak goreng
Down
- 1. Contoh benda cair
- 3. Alat ukur Panjang
- 5. Apabila air dipanaskan atau menerima kalor maka akan menjadi ...
- 7. Contoh benda gas
- 9. Air yang dimasukkan dalam freezer
- 11. Segala sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang
