Across
- 2. Pancasila yang sah dan benar tercantum dalam Alinea ke-
- 6. Pengakuan negara lain merupakan pelengkap dalam unsur-unsur terbentuknya suatu negara. Hal itu merupakan pengertian dari unsur terbentuknya negara yang bersifat
- 9. Seperti yang dipahami, persoalan terkait etika berhubungan dengan masalah nilai. Pembahasan etika mengenai prinsip-prinsip dalam hubungannya dengan berbagai aspek kehidupan manusia disebut juga etika..
- 12. Isitilah Pancasila sejak zaman Majapahit sudah dikenal dalam kitab atau buku yaitu Sutasoma dan
- 15. Ideologi Pancasila menghendaki agar bangsa Indonesia tetap bertahan dalam jiwa dan budaya Indonesia dalam ikatan
- 16. Berikut ini merupakan lambang sila ke 5 Pancasila
- 17. Pada zaman Majapahit isitilah Pancasila sudah tertuang dalam kitab Nagarakaartagam dan Sutasoma, yang isinya antara lain dilarang
- 19. Menjadikan pancasila sebagai landasan untuk membentuk sebuah organisasi adalah contoh pembangunan bidang
- 20. Pancasila bukanlah barang beku dan dogmatis. Pancasila terbuka bagi tafsir baru untuk memenuhi kebutuhan zaman yang terus berubah. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dan dimensi
Down
- 1. Pancasila menjadi landasan untuk mengatur penyelenggaraan negara, hal tersebut sesuai dengan fungsi Pancasila sebagai
- 3. Bagi bangsa Indonesia, pancasila merupakan dasar dan Ideologi negara yang tepat, karena di dalamnya terkandung nilai-nilai
- 4. Peraturan yang ada di negara ini, baik itu yang tertulis semuanya harus bersumber pada Pancasila, karena Pancasila sebagai
- 5. Prinsip dimana adanya pengakuan bahwa kekuasaan tertinggi ada di tangan rakyat adalah
- 7. Pancasila dapat dikatakan sebagai dasar negara, pandangan hidup, ideologi negara dan ligatur dalam perikehidupan kebangsaan dan kenegaraan Indonesia. Arti kata ligatur adalah
- 8. Sebagai suatu nilai, Pancasila memberikan dasar-dasar yang bersifat fundamental dan universal bagi manusia baik dalam hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Pancasila berkedudukan sebagai sumber dari segala sumber hukum di negara Indonesia, dikenal dengan norma..
- 10. Indonesia memiliki kemajemukkan, dari sekian jumlah penduduk Indonesia belum tentu mereka memahami apa yang dikatakan Pancasila namu dalam kehidupan sehari hari mengamalkan nilai nilai baik maka sebagai pedomannya adalah
- 11. Berdasarkan prinsip demokrasi Pancasila, Indonesia adalah negara yang menganut teori kedaulatan
- 13. Negara yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia merupakan penjabaran sila ke
- 14. Setiap negara memiliki wilayah atau ruang tertentu dimuka bumi. Negara Indonesia ialah Negara Kesatuan yang berbentuk
- 18. Pancasila sebagai suatu system nilai merupakan sumber dari segala penjabaran norma. Yang berkaitan dengan tingkah laku manusia yang dapat diukur dari sudut baik dan maupun disebut norma..
