Across
- 5. Gendang beleq kesenian khas dari?
- 7. Rumah adat Papua
- 9. Sila kedua pancasila berbunyi kemanusiaan yang adil dan?
- 11. Lambang sila pertama
- 14. Jumlah sila dari pancasila
- 15. Alat musik tradisional berupa suling dimainkan dengan cara?
- 18. Lambang Negara Indonesia
- 20. Asal kata dari Pancasila
Down
- 1. salah satu baju tradisional di Indonesia
- 2. Keris senjata tradisional daerah
- 3. Lima sila pancasila tercantum pada alinea
- 4. Orang yang pertama kali mengusulkan pancasila
- 6. Adat berasal dari bahasa
- 8. Bulan Lahirnya Pancasila
- 10. pulau dewata
- 12. Makanan tradisional yogyakarta
- 13. Salah satu saku di Jakarta
- 16. Garuda Melambangkan
- 17. Ideologi Negara Indonesia
- 19. Kain tenun Khas suku Batak
