Across
- 3. Rancangan pembangunan yang dilaksanakan secara bertahap dan berkesinambungan setiap 5 tahun disebut...
- 4. Gedung yang dijadikan tempat pelantikan Soeharto sebagai presiden.
- 6. Mesin modern yang digunakan untuk membajak sawah
- 8. Tingkat kehidupan masyarakat di suatu wilayah disebut...
- 10. Presiden yang memimpin paling lama di Indonesia
- 12. Program yang disusun dengan tujuan untuk mengendalikan pertumbuhan penduduk
- 13. Meningkatkan produksi pertanian dengan cara meningkatkan kualitas pupuk, bibit unggul, pengairan dll
- 14. Kondisi ketika suatu negara mengalami gangguan serius pada sistem keuangannya disebut...
- 15. Program yang digunakan untuk meratakan persebaran penduduk di Indonesia sehingga tidak terpusat di satu tempat.
- 18. Praktik bernegosiasi dan dialog untuk memengaruhi keputusan dan perilaku pihak lain disebut...
- 19. Kemampuan suatu negara untuk memenuhi kebutuhan rakyatnya sendiri
Down
- 1. Penyebutan untuk zaman peralihan pemerintahan dari Soeharto ke B.J Habibie
- 2. Salah satu penyebab kemerosotan ekonomi dan menyebabkan kerugian negara
- 5. Wakil presiden Soeharto periode 1978 - 1983
- 7. Meningkatkan produksi pertanian dengan cara memperluas lahan
- 9. Upaya perbaikan sarana dan prasarana, alat produksi, serta kondisi ekonomi secara keseluruhan
- 11. Sebuah surat perintah yang memerintahkan Soeharto untuk mengambil alih pemerintahan.
- 14. Sebutan untuk kumpulan aturan, norma, dan prinsip yang mengatur kehidupan bernegara. Contohnya Undang-Undang Dasar
- 16. Sebutan lain untuk menyebutkan tentang kebutuhan primer manusia yaitu pakaian
- 17. Suatu kondisi dimana harga barang pokok mengalami peningkatan.
