Across
- 4. Salah satu negera pendiri ASEAN
- 5. Negara yang dijuluki seribu Pagoda.
- 7. negara anggota Asean Paling Kecil wilayahnya.
- 10. Ibukota negara Timor Leste.
- 11. Negara Asean yang memiliki penduduk beragama Islam terbanyak.
- 14. Negara di Asia Tenggara yang tidak pernah di jajah.
- 15. Kota di Thailand sebagai awal berdirinya OrganisasiASEAN
- 16. Indonesia terletak antara benua asia dan benua...
- 20. Jumlah Anggota Asean pada tahun 2023
Down
- 1. Organisasi negera-negera di Asia Tenggara
- 2. Ibukota negara Laos
- 3. Jumlah Negara pendiri organisasi ASEAN
- 6. Ibu kota Filipina.
- 8. Mata uang negara Kamboja.
- 9. Negara penghasil dan pengekspor beras terbesar di Asia Tenggara.
- 12. Iklim sebagian besar wilayah ASEAN
- 13. Mata uang negara Thailand.
- 17. Lambang hewan negara Singapura
- 18. Bulan dibentuknya organisasi ASEAN
- 19. Penduduk asli negara Malaysia
