Across
- 2. Salah satu daerah yang menjadi pusat pertambangan Jepang di Indonesia
- 4. Kota di mana Jepang pertama kali mendarat di Indonesia pada tahun 1942
- 7. Lembaga yang dibentuk Jepang pada 1 Maret 1945 untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
- 10. Pemerintahan militer Jepang di Indonesia dibagi menjadi tiga wilayah, salah satunya adalah ini
- 11. Pemimpin Indonesia yang berperan besar dalam persiapan kemerdekaan dan bekerja sama dengan Jepang.
- 12. Organisasi pemuda yang bertugas membantu polisi Jepang.
- 19. Peristiwa yang menandai awal pendudukan Jepang di Indonesia.
- 20. Nama mata uang yang digunakan selama pendudukan Jepang
- 22. Tentara sukarela bentukan Jepang untuk melatih rakyat Indonesia dalam militer
- 23. Jepang mengizinkan bahasa ini digunakan dalam pendidikan dan administrasi
- 25. Organisasi bentukan Jepang untuk menarik simpati ulama dan santri
- 26. Propaganda Jepang untuk menarik dukungan rakyat Indonesia dalam perang
Down
- 1. Jepang mendirikan akademi militer di kota ini untuk melatih pemuda Indonesia
- 3. Istilah Jepang untuk sistem ekonomi yang mengutamakan swasembada
- 5. Kebijakan ekonomi Jepang yang memaksa rakyat menyerahkan hasil bumi untuk kepentingan perang
- 6. Jepang memerintahkan rakyat menanam tanaman ini untuk kebutuhan perang
- 8. Nama Jepang untuk Pulau Jawa selama pendudukan
- 9. Pusat pemerintahan Jepang di Indonesia berada di kota ini
- 13. Nama organisasi yang menggantikan BPUPKI untuk mempersiapkan kemerdekaan.
- 14. Organisasi pemuda bentukan Jepang untuk melatih kedisiplinan
- 15. Tentara Jepang yang menduduki Indonesia pada tahun 1942.
- 16. Tentara Jepang menyerah kepada Sekutu pada tanggal ini.
- 17. Kota tempat Sekutu menjatuhkan bom atom yang menyebabkan Jepang menyerah.
- 18. Jepang menggantikan penjajahan Belanda setelah menyerah pada Jepang dalam perang ini
- 21. Para pekerja paksa yang dikirim ke luar negeri oleh Jepang
- 24. Semboyan Jepang yang berarti "Kemakmuran Bersama Asia Timur Raya
