Across
- 4. Kumpulan pengetahuan yang dapat berupa fakta, konsep, prinsip, hukum, teori, rumus, dan model.
- 7. Prosedur dalam mendapatkan pengetahuan yang disebut ilmu
- 8. Ilmu fisika merupakan sebuah kumpulan pengetahuan atau jalan berfikir dan cara untuk penyelidikan
- 9. Penemuan bahan semokonduktor, penemuan peralatan optik, bahan polimer adalah salah satu peran fisika pada bidang tertentu
- 11. Pengujian atas semua hal dan termasuk dalam unsur metode ilmiah
- 14. Sifat dalam karakterisitik dalam metode ilmiah yang dapat dicontoh oleh ilmuan lain dalam study yang sama dengan kondisi yang sama pula
- 15. Pernyataan matematis dari suatu fakta, konsep, prinsip, hukum dan teori
Down
- 1. Penemuan berbagai peralatan telekomunikasi dari telepon, telegraf, faksimile, internet, dan handphone juga memanfaatkan hukum fisika tentang gelombang merupakan peran fisika di bidang tertentu
- 2. Melakukan kegiatan yang melibatkan pancaindra (melihat,mendengar, merasakan, meraba, mencium)terhadap suatu benda/fenomena alam yang diselidiki
- 3. Salah satu unsur dalam metode ilmiah yang merupakan dugaan awal terhadap hasil penelitian
- 5. Ditemukannya peralatan seperti endoskopi, CT scan, X-Ray, radioterapi, dan elektromiogram merupakan peran fisika di bidang tertentu
- 6. Sifat karakteristik dalam metode ilmiah yang didasarkan fakta di lapangan
- 10. variabel yang muncul karena perlakuan variabel bebas
- 12. Rumusan akal/gagasan umum tentang objek atau kejadian yang didasarkan pada sifat-sifat objek/kejadian tersebut
- 13. Rasa ingin tahu, percaya diri, sikap objektif, jujur, dan terbuka serta mau mendengarkan pendapat orang lain merupakan bentuk dari salah satu hakikat fisika
