Across
- 3. Inflasi yang laju kecepatannya lebih dari 10% per tahun dinamakan dengan inflasi...
- 6. Salah satu teori uang adalah teori kuantitas. Teori ini yang mengemukakan adalah...Fisher.
- 9. Surat pinjaman dengan bunga dari pemerintah yang bisa diperjualbelikan adalah...
- 10. Apa yang disebut dengan gejala kenaikan harga barang-barang yang bersifat umum dan terus menerus?
Down
- 1. Menurut siapakah permintaan uang kas bertujuan untuk transaksi yang tergantung dari pendapatan yang dimiliki?
- 2. Apa arti huruf "V" dalam rumus persamaan permintaan?
- 4. Jenis inflasi apa yang terjadi diatas 100% per tahun?
- 5. Kebijakan apakah yang sejalan dengan kebijakan moneter?
- 7. Apa nama lain dari jenis uang yang berupa surat berharga?
- 8. Kebijakan apakah yang meningkatkan kualitas & kuantitas produksi secara langsung?
