PERADABAN AWAL MASYARAKAT DUNIA (ASIA, MESOPOTAMIA DAN MESIR KUNO)

123456
Across
  1. 3. Di masa pemerintahan Babilonia (Mesopotamia) dinekal hukum yang bunyinya seprrti ini “mata untuk mata”, bagi orang yang mencederai mata orang lain, maka dia dihukum dengan hukuman sejenis. Nama hukum tersebut adalah
  2. 6. Proses pengawetan mayat bagi Raja Firaun pada masyarakat mesir kuno dikenal dengan istilah
Down
  1. 1. Salah satu bukti peradaban Lembah Sungai Hoang Ho yang diadopsi oleh bangsa Indonesia dan eksis digunakan hingga hari ini
  2. 2. Bangsa yang pertama kali mendiami Mesopotamia
  3. 4. Bukti Peradaban Lembah Sungai Indus yang diadopsi oleh bangsa Indonesia dan masih eksis ditemui hingga hari ini adalah
  4. 5. Tse Pada masa peradaban Cina Kuno muncul banyak tokoh filsafat-filsafat kuno. Salah satu ajaran filsafat tersebut mengajarkan ketulusan, keadilan dan kejujuran serta pelajaran moral serta etika terhadap manusia, ajaran tersebut adalah