Across
- 2. berfungsi untuk menghubungkan beberapa node agar membentuk jaringan topologi
- 6. alat yang mengubah sinyal digital menjadi suara sehingga file audio bisa di dengar melalui speaker atau headset
- 7. Alat untuk menyimpan data permanen maupun sementara
- 8. untuk memindai dokumen menjadi bentuk digital
- 11. berfungsi untuk menghubungkan satu jaringan internet dengan beberapa komputer
- 12. Berfungsi untuk menurunkan suhu yang di pasang pada casing box komputer
- 13. berfungsi untuk melindungi motherboard beserta isinya
- 14. alat untuk menghidupkan komputer
- 16. adalah alat kecil pada memori yang komputer yang menyimpan pengaturan
- 18. sebagai perangkat bawaan laptop sebagai mouse
- 19. berfungsi untuk memasukkan teks,angka,dan memerintahkan komputer
- 22. untuk menghubungkan komputer dengan internet melalui jaringan digital
- 24. alat untuk mengubah gelombang suara menjadi data digital
Down
- 1. untuk menampilkan gambar pada komputer maupun layar besar
- 3. alat untuk menggerakkan kursor pada layar komputer
- 4. berfungsi untuk memperluas jaringan
- 5. berfungsi untuk mencetak dokumen elektronik dari komputer menjadi dokumen fisik
- 6. perangkat eksternal yang bisa mengeluarkan audio
- 7. Alat untuk mengurangi suhu panas
- 9. alat yang memproses grafis menjadi ekstensi ke cpu utama
- 10. berfungsi untuk memperkuat, mengendalikan,dan menghasilkan sinyal listrik
- 13. alat yang menjalankan proses
- 15. Berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi sinyal gambar
- 17. Berfungsi untuk menyimpan memori sementara
- 19. berfungsi untuk menangkap gambar dan mengalirkannya ke komputer
- 20. untuk menghubungkan jaringan pada satu komputer ke komputer lainnya
- 21. untuk menangkal jaringan yang merusak komputer
- 23. alat untuk menampilkan data komputer dalam bentuk visual
- 24. alat untuk mengubah sinyal analog menjadi sinyal digital
- 25. alat penyimpanan eksternal portabel
