Across
- 3. tempat terjadinya Serangan Umum 1 Maret 1949
- 6. Seorang jenderal yang memiliki taktik perang gerilya
- 7. kota tempat KMB berlangsung
- 12. monumen yang dibuat untuk mengenang pertempuran di Ambarawa
- 13. bentuk negara yang diakui oleh Belanda saat Konferensi Meja Bundar
- 14. nama belakang dari BPUPKI dalam bahasa Jepang
- 16. perjanjian yang dilakukan di atas kapal perang Amerika
- 17. tokoh pemuda yang menyuarakan perjuangannya melalui radio di Surabaya
- 19. perjanjian yang dilakukan oleh sutan sjahrir di Cirebon
- 20. nama belakang seorang diplomat handal
Down
- 1. wilayah di Jawa Barat yang menjadi tempat dibakarnya sebuah kota, bulan maret 1946
- 2. nama belakang wakil dari Indonesia dalam perjanjian di Hotel Des Indes 7 mei 1949
- 4. konferensi yang dilakukan di Belanda untuk mengakui kedaulatan Indonesia
- 5. ketua BPUPKI
- 8. tempat Ir.Soekarno dan Moh.Hatta diasingkan sebelum kemerdekaan
- 9. tokoh pemimpin dalam pertempuran medan area
- 10. sebutan tentara negara Indonesia pada tahun 1945-1946
- 11. badan perdamaian dunia
- 15. Tokoh militer pemimpin Serangan Umum 1 Maret 1949
- 18. organisasi semi militer milik Belanda yang menjadi lawan Indonesia di pertempuran Medan Area
