Across
- 1. pulau yang menyatu dengan bali
- 6. orang yang berjasa dalam pembuatan peta
- 8. unsur kelengkapan peta yang menggambarkan kedudukan peta pada wilayah yang lebih luas
- 10. utara pada peta
- 11. keakuratan peta
- 13. peta dengan tema tertentu
- 15. pulau paling timur Indonesia
- 16. satuan dalam peta
- 19. peta tentang seluruh negara di bumi
- 20. ilmu tentang peta
- 22. gunung tertinggi di bali
- 24. perbandingan jarak pada peta dengan jarak sebenarnya
- 25. tanda konvensional yang mewakili keadaan dalam peta
Down
- 2. pulau terbesar di Indonesia
- 3. perlindungan kera
- 4. peta yang dibukukan
- 5. warna dataran tinggi pada peta
- 7. gambaran bumi dalam bentuk bulat
- 9. pura ditengah cagar alam
- 12. danau terluas di Indonesia
- 13. penulisan garis tepi
- 14. pulau dengan cagar alam reptil langka
- 17. pulau yang ada di ujung barat bali
- 18. simbol yang menentukan luasan
- 21. pelestarian hutan pesisir pantai
- 23. garis astronomi menentukan letak wilayah
