Across
- 2. Faktor yang muncul dari luar NKRI adalah faktor...
- 4. Hak segala bangsa yang sesuai dengan peri kemanusiaan dan peri keadilan adalah...
- 6. Setiap warga negara berhak & wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara,merupakan bunyi dari pasal 27 ayat...
- 7. Pemahaman intergralistik yang dianut oleh bangsa Indonesia bersumber dari pemikiran Mr...
- 8. Agama mayoritas di Indonesia...
- 10. Penyatuan berbagai kelompok budaya & sosial dalam kesatuan wilayah nasional yang membentuk suatu identitas nasional, merupakan pengertian secara...
- 12. Ancaman yang tidak memakan kekuatan bersenjata tetapi akan merugikan ataumembahayakan negara jika dibiarkan yaitu adalah ancaman...
- 13. Singkatan dari Ancaman, Tantangan, Hambatan, Gangguan...
- 15. Faktor yang muncul dari dalam NKRI adalah faktor...
- 17. Kewajiban bela negara diatur dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke... yang menegaskan bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa.
- 18. Salah satu komponen warga negara yang mendapat pelatihan dasar militer, yaitu mahasiswa yang tersusun dalam organisasi...
Down
- 1. Bangsa Indonesia menyadari & menghormati perbedaan diatas...
- 3. Penyatuan berbagai kelompok budaya & sosial dalam kesatuan wilayah nasional yangmembentuk suatu identitas nasional, merupakan pengertian secara...
- 4. Salah satu pelajaran di sekolah yang dapat menumpuk jiwa patriotik,rasa cinta tanah air, kesadaran tinggi adalah pendidikan...
- 5. Kata nasional berasal dari Bahasa Inggris, yaitu...
- 9. Para Pemuda Papua menyatakan kesetiaan kepada NKRI pada 11 Mei 2016 dengan menolak organisasi atau gerakan...
- 10. Menurut Prof.Dr.M.Mahfud.M.D, yang menjadi spirit & kekuatan dalam aktivitas berbangsa menuju cita-cita & tujuan Negara Indonesia adalah...
- 11. alat pertahanan negara yang sangat penting dan strategis adalah...
- 14. Lambang Bangsa Indonesia yang berisi motto bangsa..
- 16. Hal atau usaha yang bertujuan untuk mengunggah kemampuan adalah...
