Pkn hukum

12345678910111213141516171819202122232425262728293031
Across
  1. 2. sistem hukum Indonesia dibuat berdasarkan
  2. 3. peradilan yang menangani pengujian kesesuaian isi undang-undang dengan UUD1945 dan kewenangan lain yang diatur dalam UUD 1945 adalah peradilan
  3. 6. hukum yang berlaku saat ini atau hukum yang telah ditetapkan
  4. 10. hukum adat merupakan salah satu contoh dari hukum
  5. 11. hukum yang berlaku pada daerah tertentu disebut hukum
  6. 13. hukum yang dicita-citakan atau yang diangan-angankan di masa mendatang
  7. 16. lembaga peradilan di Indonesia diserahkan kepada
  8. 18. sumber dari hukum dasar nasional
  9. 19. pengadilan yang melakukan proses peradilan yang berkaitan dengan pelanggaran HAM berat meliputi kejahatan genosida dan kejahatan terhadap kemanusiaan disebut pengadilan
  10. 21. hukum yang masih berlaku dan ditaati oleh masyarakat disebut hukum
  11. 24. pengadilan yang menyelesaikan perkara anggota militer atau tentara (TNI) yang berkaitan dengan tugas atau kedudukannya sebagai anggota angkatan perang
  12. 25. hukum berasal dari bahasa
  13. 26. Peradilan untuk menangani berbagai perkara atau gugatan terhadap pejabat administrasi negara disebut peradilan
  14. 27. ada berapa tingkatan peradilan yang ada di Indonesia
  15. 28. sumber hukum dibagi menjadi
  16. 29. alat perlengkapan negara yang bertugas dalam mempertahankan tetap tegaknya negara
  17. 31. peradilan tinggi berkedudukan di
Down
  1. 1. peraturan hukum yang mengatur tentang hubungan hukum antara warga Negara dengan Negara yang menyangkut kepentingan umum disebut dengan hukum
  2. 4. peradilan yang menangani perkara pidana dan perdata secara umum
  3. 5. hukum yang mengatur hubungan antar negara
  4. 7. hukum yang ditulis dalam berbagai perpu disebut hukum
  5. 8. apabila kita melanggar hukum kita akan mendapatkan
  6. 9. Hukum perdata dapat juga disebut dengan hukum
  7. 12. hukum yang berisi perintah dan larangan adalah
  8. 14. MA disebut juga peradilan
  9. 15. hakim konstitusi dipilih oleh
  10. 17. peraturan atau adat yang secara resmi dianggap mengikat, yang dikukuhkan oleh penguasa atau pemerintah disebut dengan
  11. 18. Perkawinan, poligami, wasiat, dan hibah merupakan lingkup dari perkara yang ditangani oleh
  12. 20. peradilan negara tertinggi di Indonesia adalah
  13. 22. hukum yang berlaku pada setiap golongan masyarakat
  14. 23. peraturan yang ada di Indonesia berkembang secara
  15. 30. peradilan tinggi berkedudukan di