Across
- 3. Menaati norma-norma yang berlaku merupakan sikap positif dalam bidang....
- 5. alinea pembukaan uud 1945 yang mengandung semangat aspirasi bangsa Indonesia
- 6. Ada berapa agama yang diakui di Indonesia?
- 9. Presiden kita sekarang
- 11. Menjadi sebuah pedoman bagi individu
- 13. Pasal 1 Ayat (1) UUD NRI Tahun 1945 menyatakan bahwa bentuk negara adalah....
- 15. Semboyan negara Indonesia adalah
- 18. Hal ini diterapkan untuk mengindari penyimpangan terhadap UUD NRI 1945
- 19. Bendera pusaka dijahit oleh Ibu ....
- 20. Lambang negara Indonesia
Down
- 1. Dasar negara Indonesia
- 2. Kekuasaan tertinggi di Indonesia
- 4. Kepanjangan PKI
- 7. Apa nama konflik yang terjadi karena perbedaan suku?
- 8. Sikap apa yang dibutuhkan untuk menghargai perbedaan di Indonesia?
- 10. Kehendakan siapa yang bisa memungkinkan berdirinya negara?
- 12. Jenis ideologi yang tidak terpaksa
- 14. Kekuasaan tertinggi yang tidak di bawah kekuasaan lain
- 16. alinea pembukaan uud 1945 yang mengandung undang-undang dasar negara
- 17. Pasal 30 ayat (1) mewajibkan warga untuk?
