Across
- 2. Contoh penerapan Profil Pelajar Pancasila…
- 3. Sikap saling menghargai, menghormati, dan menerima perbedaan antara individu atau kelompok…
- 4. Apa singkatan dari Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila…
- 7. Landasan utama negara Indonesia…
- 8. Apa tujuan utama Profil Pelajar Pancasila…
- 12. Salah satu nilai dalam Pancasila yang berarti Kesetaraan…
- 14. Rumah adat khas Jawa yang berasal dari Ponorogo, atapnya menyerupai trapesium, di bagian tengah menjulang ke atas berbentuk limas, serambi depan lebar dan ruang tengah tidak bersekat-sekat…
- 15. Apa itu Pancasila…
- 17. kegiatan berunding untuk mencari solusi bersama dari suatu masalah…
- 18. Cita-cita Bangsa Indonesia adalah membangun…
- 19. Termasuk dimensi Profil Pelajar Pancasila…
Down
- 1. Sila Pancasila kedua…
- 4. Ciri khas makanan yang satu ini terletak dari tekstur dan warnanya yang menyerupai lem, yakni kenyal, berwarna putih…
- 5. Lambang Pancasila, sila ke 4…
- 6. Tarian tradisional yang berasal dari daerah Aceh…
- 9. Kita harus…kebudayaan Indonesia
- 10. Apa simbol kesatuan bangsa…
- 11. P5 mencakup kegiatan yang berhubungan dengan…
- 12. Pelajar Pancasila harus berpikir…
- 13. Kemampuan bekerja sama dalam tim disebut…
- 16. Menumbuhkan rasa cinta tanah air…
