Across
- 1. letak suatu benda pada suatu waktu tertentu terhadap suatu titik acuan tertentu adalah
- 4. Satuan intensitas cahaya
- 5. penjumlahan atau pengurangan dari dua atau lebih vektor
- 8. alat ukur panjang adalah
- 9. salah satu besaran turunan
- 10. Cabang ilmu fisika yang mempelajari tentang gerak
- 11. satuan energi
- 12. benda selalu jatuh ke bumi karena ada tarikan dari bumi. Tarikan tersebut disebut
- 14. V= S/T adalah rumus dari
- 15. jarak di bagi waktu adalah persamaan untuk mencari
- 16. alat ukur suhu
- 17. Besaran yg hanya memiliki nilai
Down
- 2. alat ukur kelajuan yang sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari adalah
- 3. satuan sudut
- 6. percepatan yang selalu tegak lurus terhadap kecepatan interval dan mengarah kepusat adalah percepatan
- 7. dorongan atau tarikan yang diberikan pada suatu benda
- 9. Besaran yang memiliki nilai dan arah
- 12. memiliki kelajuan tetap dan percepatan sudut nol
- 13. Satuan waktu dalam si
- 14. vt² = vo2 + 2.a.s merupakan rumus dari
