Across
- 3. virus melubangi dinding sel bakteri dengan enzim lalu menyuntikan materi genetiknya
- 6. Virus menyatukan bagian bagian tubuh sehingga terbentuk virus utuh atau virion
- 7. Virion keluar dengan cara melubangi sel inang hingga sel inang bengkak berisi air dan pecah
Down
- 1. Sel inang memperbanyak diri sehingga materi genetik virus juga diperbanyak secara otomatis
- 2. saat bakteriofag menempel pada reseptor sel inang
- 4. materi genetik virus bergabung dengan materi genetik sel inang membentuk propaganda
- 5. Dengan ribosom sel inang, virus melakukan sintesis protein dan membuat bagian bagian tubuhnya
