Across
- 2. Salah satu prinsip pembangunan berkelanjutan.
- 4. Hutan dengan ciri lain adanya jenis tumbuhan yang hidupnya menempel pada tumbuhan lain.
- 5. Daerah penghasil Intan.
- 7. Kawasan hutan dengan ciri khas tertentu yang mempunyai fungsi melindungi tumbuhan dan satwa.
- 8. Kawasan hutan yang mempunyai fungsi pokok sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan untuk mengatur tata air, mencegah banjir.
- 9. Liquefied Petroleum Gas.
- 14. Tanaman berupa buah - buahan, sayur - sayuran, dan tanaman hias.
- 18. Salah satu cara mencegah erosi tanah.
- 19. Terumbu karang/taman laut yang ada di Sulawesi Tenggara.
- 21. Salah satu pertambangan golongan A.
Down
- 1. penebangan hutan secara liar.
- 3. Salah satu tujuan pembangunan berkelanjutan.
- 6. Pengolahan tanah sejajar dengan garis kontur).
- 10. hamparan tumbuhan berbunga yang sudah dapat hidup menyesuaikan diri di dasar laut.
- 11. Alat penangkapan ikan secara modern menggunakan kapal modern dan alat pendingin.
- 12. Cara bertani di lahan kering yang bergantung pada pengairan air hujan.
- 13. Pembuangan sampah anorganik yang sulit diuraikan penyebab pencemaran tanah.
- 15. Salah satu manfaat rumput laut di bidang farmasi.
- 16. Salah satu daerah penghasil minyak bumi.
- 17. Salah satu daerah penghasil emas di Indonesia.
- 20. Wadah yang meliputi ruang darat, ruang laut, dan ruang udara sebagai satu kesatuan wilayah.
