Across
- 5. Ramalan tentang datangnya bangsa kulit kuning yang akan mengusir bangsa kulit putih
- 7. Seorang politikus Belanda yang diangkat menjadi Gubernur Jenderal Hindia Belanda
- 10. Presiden pertama republik indonesia
- 12. Barisan cadangan prajurit
- 13. Sistem Tanam Paksa
- 17. Pusat tenaga rakyat
- 19. Tokoh yang menolak sikap Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) yang hendak memisahkan Sulawesi dengan NKRI
- 20. Salah satu ropaganda Jepang menyebut diri mereka sebagai
- 24. Lagu kebangsaan jepang
- 25. Wilayah tempat bangsa Belanda pertama kali mendarat
- 26. Tokoh yang memimpin perang di Yogyakarta saat Agresi Militer Belanda II pada 1948
- 29. Persiapan-persiapan pra-kemerdekaan dan membuat dasar negara
- 32. Barisan pemuda yang memiliki tujuan mendidik dan melatih para pemuda untuk dapat mempertahankan tanah airnya dengan kekuatan sendiri
- 34. Angkatan Laut pada masa Pendudukan Jepang di Indonesia
- 36. Perantara yang meyakinkan pemuda untuk membawa Bung Karno dan Bung Hatta kembali ke Jakarta saat peristiwa Rengasdengklok
- 38. Pasukan berani mati
- 40. Penyusun serta pengetik naskah proklamasi
- 43. Sekutu yang menjatuhkan bom atom di hirosima dan nagasaki
- 44. Dokuritsu junbi inkai
- 45. Partai politik nasionalis di Indonesia yang didirikan pada tahun 1927
- 46. Bendera jepang
- 48. Majelis Islam A’la Indonesia
- 49. Penjahit bendera indonesia sekaligus istri presiden indonesia
- 50. Taktik perang yang digunakan oleh Jenderal Sudirman untuk melawan pasukan Belanda pada Agresi Militer Belanda II
Down
- 1. Sistem perbudakan pada masa belanda
- 2. Presiden soekarno dan moh hatta diculik lalu dibawa ke organisasi perempuan yang melayani jepang
- 3. Perwira tentara Belanda yang menguasai Aceh
- 4. Perang saudara di Sumatera barat yang akirnya menjadi perang melawan pemerintahan Hindia belanda
- 6. Peristiwa pada tanggal 17 agustus 1945
- 8. Pendiri kebun raya bogor
- 9. Negarawan, ekonom dan Wakil Presiden Indonesia yang pertama
- 11. Pangkalan militer amerika yang diserang jepang
- 14. Tempat Jepang mendarat pertama kali di Indonesia pada 11 Januari 1942
- 15. Pemilik rumah tempat perumusan proklamasi
- 16. Tokoh yang menuntut Bung Karno dan Bung Hatta agar segera membacakan proklamasi kemerdekaan
- 18. Penghormatan kepada dewa matahari
- 21. Pemimpin Jepang saat menjajah Indonesia dan ketika negaranya menyerang pangkalan Angkatan Laut AS
- 22. Kongsi dagang belanda
- 23. Barisan pembantu polisi
- 27. Tokoh penentang tanam paksa
- 28. Tokoh yang memimpin pendaratan belanda di Indonesia
- 30. Pembela tanah air
- 31. Perang yang memporak-porandakan jalur perdagangan Eropa dan Asia
- 33. Partai Majelis Syuro Muslimin Indonesia
- 35. Himpunan Kebaktian Jawa
- 37. Tokoh yang menerapkan sistem tanam paksa
- 39. Pngkatan Darat pada masa Pendudukan Jepang di Indonesia
- 41. Jenderal di Angkatan Darat kekaisaran jepang yang memimpin penjajahan di Indonesia
- 42. Gubernur jenderal Hindia Belanda pertama yang menjabat pada 1610 hingga 1614
- 47. Kerja paksa dalam hal pembangunan infrastruktur sementara
