Sejarah Nadha XI-I

12345678910111213141516171819202122232425262728
Across
  1. 4. Organisasi perempuan zaman Jepang
  2. 6. Jenderal Jepang yang menyerah kepada Sekutu
  3. 13. Tempat dibacakannya teks proklamasi
  4. 15. Tempat pengasingan Soekarno sebelum proklamasi
  5. 16. Tokoh Proklamator Indonesia
  6. 18. PPKI dibentuk pada bulan ini
  7. 20. Kota pertama yang dibom atom oleh Sekutu
  8. 21. Organisasi pemuda bentukan Jepang
  9. 22. Sistem kerja paksa yang diterapkan Jepang
  10. 25. Perwira Jepang yang membantu proklamasi
  11. 26. Pemimpin sidang PPKI pertama
  12. 27. Orang yang membawa Soekarno ke Vietnam
  13. 28. Slogan dari pendudukan Jepang di Indonesia
Down
  1. 1. Organisasi bentukan Jepang untuk menarik simpati umat Islam
  2. 2. BPUPKI dibentuk oleh Jepang pada bulan ... 1945
  3. 3. Lembaga pengganti BPUPKI
  4. 5. Bahasa resmi saat pendudukan Jepang
  5. 6. Tentara Jepang di Indonesia disebut
  6. 7. Lagu kebangsaan Indonesia
  7. 8. Lembaga yang menyusun dasar negara
  8. 9. Tokoh muda yang mendesak proklamasi
  9. 10. Bahasa yang dilarang saat pendudukan Jepang
  10. 11. Bulan kemerdekaan Indonesia
  11. 12. Sebutan masa kekuasaan Jepang di Indonesia
  12. 14. Tempat Jepang menyerah tanpa syarat
  13. 16. Tokoh yang mengetik naskah proklamasi
  14. 17. Warna bendera Indonesia
  15. 19. Nama organisasi militer sukarela bentukan Jepang
  16. 23. Sidang pertama BPUPKI membahas dasar
  17. 24. Negara yang menjatuhkan bom atom di Hiroshima