Across
- 1. Adalah Orang Yang Dikenak Sebagai Bapak Kedokteran Dunia
- 4. adalah metode yang diciptakan oleh Socrates, yang digunakan dalam pendidikan dan filsafat yang bertujuan untuk mengembangkan pemikiran kritis dan refleksi diri
- 7. Adalah Filsuf Yunani yang percaya bahwa bumi adalah piringan datar yang mengapung di lautan tak terbatas
- 9. Adalah ilmu filsafat yang berpusat pada gagasan bahwa manusia berusaha menemukan makna atau tujuan dalam hidup, namun hidup itu sendiri pada dasarnya tak bermakna
- 10. Kuno Adalah Peradaban Yang Berkaitan Dengan Sungai Nil
Down
- 2. AdalahFilsuf Yunani Terkenal yang mengembangkan teori bumi bulat
- 3. adalah Bapak Ilmu Astronomi yang berasal dari yunani
- 5. adalah ilmu filsafat yang mengajarkan kita untuk mengendalikan diri kita dan berfikir lebih tenang dan bijak
- 6. adalah Peradaban Yang Menjadi Peradaban Tertua Di muka bumi
- 8. adalah Musisi klasik yang dikagumi karena "keindahan melodi, keanggunan formalnya, serta kekayaan harmoni dan teksturnya"
