SENI RUPA

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 4. Seni rupa yang diciptakan dari bahan-bahan alami seperti kayu atau batu disebut
  2. 5. Jenis benda yang termasuk kedalam karya tiga dimensi adalah
  3. 7. Warna dasar yang tidak bisa dihasilkan dari campuran warna lain adalah
  4. 11. Keindahan terlihat dari objek yang dilihat adalah pandangan dari teori
  5. 13. Contoh seni rupa terapan adalah
  6. 14. Cabang seni rupa yang menggunakan teknik cetak dalam proses pembuatannya yaitu seni
  7. 16. Teknik melukis yang menggunakan titik-titik kecil untuk membentuk gambar adalah
  8. 17. Warna gelap pada suatu lukisan akan memberikan kesan
  9. 18. Teknik mencampur warna pada lukisan disebut dengan
  10. 20. Penggunaan bayangan untuk menciptakan efek tiga dimensi dalam gambar dikenal dengan
Down
  1. 1. Warna yang dihasilkan dari campuran dua warna primer disebut
  2. 2. Prinsip dari penciptaan karya seni rupa disebut prinsip desain yang meliputi
  3. 3. Campuran warna merah dan kuning akan menghasilkan warna
  4. 6. Alat-alat konkret untuk ekspresi ide-ide bahan abstrak disebut
  5. 8. Gaya seni yang meniru objek atau pemandangan secara realistis disebut
  6. 9. proses penciptaan karya seni dari potongan-potongan kecil yang disusun menjadi gambar disebut
  7. 10. Campuran warna biru dan merah akan menghasilkan warna
  8. 12. Aliran seni yang menekankan ekspresi emosional adalah
  9. 15. Karya seni patung termasuk kedalam karya seni rupa
  10. 19. Teknik pewarnaan kain dengan menggunakan lilin dan pewarna alami disebut dengan