Across
- 4. Aliran seni lukis ini banyak menampilkan keadaan alam, melukiskan segala sesuatu sepersis mungkin dengan kenyataannya.
- 10. seni menulis tulisan arab
- 11. Menata/menyusun benda-benda yang akan di pamerkan
- 12. Alat yang digunakan untuk membatik.
- 13. Alat untuk melukis
- 15. warna berlawanan
- 18. Karya seni yang menggunakan cat air
- 19. software yang sering digunakan untuk mengedit dan membuat karya seni rupa digital
- 20. Sebuah karya seni tiga dimensi yang dibuat berdasarkan objek nyata atau imajinasi seniman. Patung bisa terbuat dari berbagai bahan seperti, tanah liat, kayu, batu, besi, kaca, dll.
- 22. campuran dari dua warna primer
- 25. Sebuah alat yang digunakan untuk menaruh berbagai warna (cat).
- 26. Teknik menggambar yang menggunakan titik-titik
- 28. Merupakan sebuah karya seni tiga dimensi yang diukir atau ditulis/digambar di atas batu.
- 30. lukisan potret minyak terkenal yang dibuat oleh seniman Italia, Leonardo da Vinci
- 31. kumpulan dari titik
- 32. Seni membuat benda dari tanah liat yang dibakar
- 34. Gambar yang berfungsi untuk menjelaskan atau menghias sebuah teks atau cerita
- 35. corak
Down
- 1. Memiliki ciri khas, atau beda dari yang lain.
- 2. Ukuran panjang, lebar, dan tinggi suatu benda (misalnya, karya tiga dimensi)
- 3. Seni dalam bahasa inggris
- 5. warna yang terbentuk dari 2 warna sekunder
- 6. Bening, tembus
- 7. Orang yang ahli membuat desain rancang bangun/bangunan
- 8. Lukisan cepat, sederhana dan hanya garis-garis, gambar rencana
- 9. Unsur paling kecil dalam seni rupa
- 12. Hasil percampuran warna hijau dan merah
- 14. Media dalam seni lukis
- 16. Salah satu warna netral
- 17. Warna primer selain merah dan kuning
- 20. Teknik untuk menciptakan ilusi ruang dan kedalaman pada permukaan dua dimensi
- 21. Simbol grafis yang mewakili merek atau perusahaan
- 23. Buku bergambar yang menceritakan suatu kisah yang berasa dari Jepang.
- 24. Bingkai/frame untuk lukisan atau foto biasanya terbuat dari kayu atau plastik dengan berbagai warna.
- 27. Teknik menggambar menggunakan canting dan malam/lilin yang dicairkan di atas kain mori kemudian dicelupkan pada pewarna pakaian tertentu.
- 29. penerapan teknologi dalam mencipatakan karya seni
- 33. Animasi dari Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer.
