Serealia

123456789101112131415161718192021222324
Across
  1. 4. salah satu jenis tanaman obat yang tumbuh subur di daerah dataran rendah atau pegunungan yang memiliki tanah gembur dan tidak banyak air
  2. 7. umbi yang terbentuk dari tumpukan pangkal daun yang tersusun rapat menyerupai roset adalah umbi
  3. 10. merupakan salah satu tanaman pangan yang banyak tersedia di Desa Serang,kecamatan selawu,kabupaten tasikmalaya
  4. 12. merupakan tanaman dari famili aracacea dan memiliki bau yang tidak sedap saat berbunga
  5. 14. beras organik yang berasal dari desa sidorejo,bandungan,jawa timur adalah beras
  6. 16. jenis umbi batang yang sering dikonsumsi masyarakat dan termasuk salah satu makanan pokok penting
  7. 17. merupakan salah satu anggota dari rumpun padi-padian yang termasuk dalam serealia sejati.
  8. 18. merupakan jenis umbi yang tumbuh di bawah tanah
  9. 21. memiliki bentuk lonjong hingga agak membuat dengan diameter sekitar 10cm
  10. 23. merupakan salah satu jenis umbi lapis yang sering digunakan sebagai bumbu masakan adalah bawang
  11. 24. berwarna putih,tetapi tidak transparan dan hampir seluruh patinya merupakan amilopektin
Down
  1. 1. dikenal sebagai ubi kayu atau ketela pohon
  2. 2. merupakan sayuran umbi berwarna jingga kekuningan atau kuning
  3. 3. umbi yang terbentuk dari akar tanaman adalah umbi
  4. 5. tanaman semusim(annual) yang setiap siklus hidupnya diselesaikan dalam 80-150
  5. 6. merupakan jenis umbi lapis yang digunakan sebagai bahan utama untuk membuat bumbu dasar masakan Indonesia adalah bawang
  6. 8. merupakan tanaman serbaguna yang dapat digunakan sebagai sumber pangan,pakan ternak, dan bahan baku industri.
  7. 9. jenis umbi dari keluarga talas-talasan yang dikenal sebagai talas Belitung
  8. 11. merupakan salah satu jenis beras lokal dari Jawa Tengah yang dikenal sebagai "beras muncul" di Jawa Barat
  9. 13. tidak hanya menjadi makanan pokok bagi masyarakat Indonesia, tetapi hampir seluruh negara Asia.
  10. 15. merupakan umbi berwarna putih yang dibungkus oleh sisik-sisik berwarna putih hingga cokelat pucat
  11. 17. beras yang merupakan beras unggulan yang berasal dari sumatera barat,khususnya di wilayah solok adalah beras
  12. 19. umbi yang berasal dari batang atau struktur modifikasi batang seperti geragih atau rimpang adalah umbi
  13. 20. bahan utama dalam pembuatan roti dan mie
  14. 22. atau ketela rambat adalah tanaman budidaya yang umbinya kaya akan karbohidrat adalah umbi