Across
- 2. lembaga yang bertugas mengawasi dan menjaga etika penyelenggara pemilu
- 5. wilayah yang dibentuk dari suatu wilayah administrasi pemerintahan atau gabungan wilayah administrasi pemerintahan berdasarkan jumlah penduduk untuk menentukan alokasi kursi pemilu.
- 7. organisasi nasional yang dibentuk secara sukarela oleh sekelompok warga negara Indonesia dengan kesamaan kehendak dan cita-cita
- 10. Aplikasi Pemutakhiran Data Pemilih
- 11. sarana mengkonversi suara pemilih menjadi kursi
- 13. proses pemeriksaan untuk memastikan kebenaran, keaslian, dan akurasi suatu laporan, pernyataan, data, atau identitas
- 15. berisi nama partai, calon presiden, kepala daerah, atau wakil rakyat dari berbagai tingkatan
- 16. untuk menandai orang yang selesai memberikan suara
Down
- 1. Setiap provinsi memiliki jumlah wakil empat orang
- 3. yang bertugas melaksanakan pemutakhiran data pemilih di tingkat TPS
- 4. kegiatan terorganisir untuk menyebarkan informasi atau propaganda guna mencapai tujuan tertentu
- 6. Metode pemberian suara di TPS
- 8. tempat untuk memberikan suara
- 9. yang bertugas penyelenggarakan pemungutan suara di TPS
- 12. maskot Pemilu 2014
- 14. lembaga yang bertugas menyelenggarakan Pemilu dan Pilkada
