Across
- 2. Istilah untuk organisme yang dapat mengurai sisa-sisa organisme yang telah mati
- 4. Filum yang mencakup semua vertebrata
- 5. Genus dari Oryza sativa
- 7. Kelompok hewan di atas kelas
- 10. Organisme autotrof yang hidup di air
- 11. Bryophyta adalah nama lain dari tumbuhan ...
- 13. Organisme heterotrof yang tubuhnya tersusun dari hifa
- 14. Hewan bertulang belakang
- 15. Kelas burung
Down
- 1. Makhluk hidup yang memiliki inti sel
- 3. Arthropoda kaki delapan
- 6. Kelompok hewan yang dapat hidup di air dan darat
- 8. Makhluk hidup yang bersel satu
- 9. Manusia, kelelawar, platipus, dan sapi
- 12. Robert H Whittaker mengemukakan sistem klasifikasi 5 kingdom, yaitu protista, fungi, plantae, animalia, dan ...
