Across
- 2. limfosit berperan dalam respon imun
- 5. granula-granula dalam granulosit
- 6. Zat kimia yang dilepaskan selama respon alergi.
- 8. perlindungan tubuh yang pertama dari serangan mikroba dan virus adalah
- 12. antibodi dari ibu yang menembus plasenta dan dapat memberikan imunitas pada bayi yang baru lahir
- 13. interferon merupakan protein yang dapat disintesis oleh sel-sel tubuh sebagai respon terhadap infeksi
- 16. sistem kekebalan tubuh dibagi menjadi dua yaitu sistem kekebalan.... dan sistem kekebalan non spesifik
- 17. Kondisi di mana sistem imun menyerang jaringan tubuh sendiri.
- 18. pensinyalan sel dimana sinyalnya adalah hormon yang dilepaskan ke dalam darah dan bekerja pada sel target yang jauh adalah pensinyalan
- 19. Sel imun yang berfungsi untuk memakan patogen
Down
- 1. Sel darah putih yang berperan dalam respon imun adaptif.
- 3. Protein yang diproduksi oleh sel B untuk melawan antigen.
- 4. Organ tempat maturasi sel T.
- 7. antibodi yang berperan membebaskan histamin sebagai respon terhadap reaksi alergi dan infeksi
- 9. sekumpulan protein yang di produksi dan di sekresikan oleh sejumlah sel saat terserang patogen seperti virus di sebut
- 10. dalam air mata terdapat..... yang dapat menghancurkan banyak dinding sel bakteri
- 11. Sekumpulan protein yang membantu antibodi dalam menghancurkan patogen.
- 13. Zat yang digunakan untuk merangsang produksi antibodi dan memberikan kekebalan terhadap penyakit tertentu.
- 14. granula granula dalam granulosit merupakan lisosom yang berisi enzim-enzim
- 15. rambut hidung termasuk sistem imun non spesifik secara meka
