Across
- 2. Cairan bening yang mengalir melalui pembuluh limfatik
- 4. Sel darah putih yang memproduksi antibodi
- 9. Kumpulan protein dalam darah yang membantu lisis sel patogen
- 11. Antibodi yang paling melimpah dalam serum dan dapat melewati plasenta
- 12. sel darah putih yg berperan dalam fagositosis
- 14. Sel yang menampilkan fragmen antigen pada permukaannya untuk dikenali oleh sel T
- 15. Sel yang menyimpan memori imunologis untuk respon cepat di kemudian hari
- 16. Jenis respons imun yang terjadi sangat cepat setelah paparan awal terhadap patogen
- 19. Organ limfoid tempat pematangan sel T
- 20. Proses menelan dan mencerna partikel asing oleh sel fagosit
- 22. Kekebalan yang dimiliki sejak lahir dan tidak spesifik terhadap patogen tertentu
- 26. Molekul kimia yang dilepaskan oleh sel mast saat reaksi alergi
- 27. Proses di mana sel-sel kekebalan bergerak menuju lokasi infeksi
- 28. Organ limfoid kecil berbentuk kacang yang menyaring limfa
- 30. Protein yang diproduksi sel-sel terinfeksi virus untuk menghambat replikasi virus pada sel lain
Down
- 1. Jenis sel T yang menghancurkan sel-sel terinfeksi virus atau sel kanker
- 3. Imunitas yang didapatkan dari paparan alami atau vaksinasi
- 5. Pembengkakan kelenjar getah bening akibat infeksi
- 6. Antibodi yang terlibat dalam reaksi alergi
- 7. Jenis sel T yang membantu mengaktifkan sel B dan sel T lainnya
- 8. Jaringan limfoid yang terdapat di sepanjang saluran pencernaan
- 10. Organ limfoid yang menyaring darah dan mengandung banyak limfosit
- 11. Respon inflamasi lokal yang ditandai dengan kemerahan, panas, bengkak, dan nyeri
- 13. Sel punca yang menjadi cikal bakal semua sel darah, termasuk sel-sel imun
- 17. Bagian dari patogen yang dikenali oleh sistem imun
- 18. Kondisi di mana sistem imun menyerang sel tubuh sendiri
- 21. Respon imun yang melibatkan sel T sitotoksik
- 23. Imunitas yang didapatkan secara pasif
- 24. Protein pada permukaan sel yang membantu membedakan sel "self" dari "non-self"
- 25. Agen penyebab penyakit
- 29. Vaksin yang berisi patogen yang dilemahkan
