Across
- 3. pernafasan
- 4. penyakit yang disebabkan oleh bakteri legionella pneumophila
- 7. menghembuskan nafas
- 8. organ yang berperan penting pada pernafasan perut
- 9. katup pada pangkal tenggorok yang bisa membuka dan menutup
- 11. organ pernafasan di dalam paru-paru yan merupakan tempat pertukaran udara
- 13. menghirup oksigen
- 14. zat yang dikeluarkan melalui sistem pernafasan selain karbondioksida
- 15. pembuluh darah yang ada dalam alveolus
Down
- 1. organ pernafasan yang berfungsi untuk menyalurkan udara ke paru-paru kanan dan kiri
- 2. infeksi saluran pernafasan atas
- 5. kondisi otot diafragma yang mendatar sehingga rongga dada mengempis dan udara keluar dari paru-paru
- 6. pangkal tenggorok
- 10. penyakit yang menyebabkan radang selaput paru-paru
- 12. kondisi otot tulang rusuk yang terangkat dan menyebabkan paru-paru mengembang
