SISTEM SIRKULASI

123456789101112131415
Across
  1. 2. Gangguan pada sistem sirkulasi ditandai dengan lemah, letih, lesu, lunglai
  2. 5. Keadaan tekanan darah di bawah normal
  3. 6. Penumpukan darah abnormal di luar pembuluh darah
  4. 8. Kelainan darah yang menyebabkan darah sulit membeku
  5. 9. Pembuluh darah terkecil
  6. 12. Tempat pada jantung yang menerima darah dari seluruh tubuh
  7. 14. Golongan hewan yang memiliki 3 ruang jantung
  8. 15. Hewan dengan tekanan darah tertinggi
Down
  1. 1. Tempat produksi sel darah
  2. 3. Pembuluh nadi terbesar
  3. 4. Protein dalam darah yang bertugas mengikat dan mendistribusikan oksigen
  4. 7. Satu-satunya sel dalam tubuh yang dapat meninggalkan aliran darah dan memasuki jaringan
  5. 10. Vena yang bermuara di atrium
  6. 11. Jenis peredaran darah pada manusia
  7. 13. Zat yang menentukan golongand darah