Across
- 6. Untuk mengganti nama folder/file yang kita buat dapat dilakukan dengan cara mengklik kanan mouse kemudian memilih menu....
- 7. Sistem elektronik untuk mengolah data yang cepat dan tepat serta dapat menerima dan menyimpan data input merupakan pengertian dari....
- 8. Elemen komputer berupa layar lebar yang dapat menyajikan/memperlihatkan data / input yang kita buat/ kita inginkan disebut
- 9. Komputer yang kita gunakan saat ini adalah komputer generasi ke...
- 10. Komponen lunak dalam komputer disebut
Down
- 1. Untuk menghapus file/folder dapat dilakukan dengan cara pilih file/folder yang akan dihapus kemudian klik file dari menu dan pilih...
- 2. Istilah komputer berasal dari bahasa...
- 3. Salah satu elemen komputer yang berfungsi untuk mengetikan data disebut...
- 4. Layar kerja pada program Microsoft word disebut dengan istilah...
- 5. Ada 4 fondasi dalam berpikir komputasional sebagai berikut, kecuali ....
