Across
- 2. Keyakinan bahwa stratifikasi sosial adalah hasil dari usaha pribadi
- 6. Sistem stratifikasi yang didasarkan pada prestasi individunya
- 8. Memiliki status dalam istilah sosiologis tidak sama dengan…
- 11. Status sosial yang diperoleh melalui kelahiran
- 13. Kasta tertinggi di agama Hindu
- 14. Golongan terendah dalam agama hindu
Down
- 1. Difrensiasi sosial atas suku bangsa
- 3. Sistem stratifikasi yang tidak mengenal atau mengizinkan orang untuk berpindah tingkatan
- 4. Status kedudukan yang dicapai berdasarkan usaha pribadi
- 5. Status sosial yang diberikan oleh masyarakat atau karena mandat
- 7. Stratifikasi yang pembedaan kelas sosial berdasarkan kekayaan, pendapatan, dan pekerjaan
- 9. Lapisan atas dasar kasta, tingkat pendidikan, maupun jenis pekerjaan
- 10. Sistem stratifikasi tertutup yang tidak bisa berpindah kelas
- 12. Kelompok yang memiliki sumber daya sedikit mewakili masyarakat pada lapisan…
