Across
- 1. Urutan basa nitrogen pada DNA antisense setara dengan urutan basa nitrogen pada..
- 5. Bagian ujung kromosom..
- 12. Adenin dan Guanin..
- 15. Pasangan gen yang terdapat pada lokus yang sama pada kromosom homolognya adalah..
- 17. Enzim yang berfungsi untuk menggabungkan deoksiribo nukleosida trifosfat saat replikasi DNA adalah..
- 18. DNA pertama kali dikemukakan oleh..
- 19. Tampilan visual kromosom tiap individu..
- 21. Proses translasi terjadi pada..
- 22. Pada RNA transfer terdapat nukleotida yang rangkaiannya disebut..
- 24. Proses transkipsi yang dilakukan oleh RNAd berlangsung di..
- 25. Sitosin dan Timin...
- 26. Bentuk kromosom yang dilengkapi dengan dua lengan simetris disebut..
- 30. Ikatan hidrogen Timin dan Adenin..
- 31. Granula besar..
- 33. PO4-
- 35. Penampakan sifat-sifat..
- 37. Triplet basa nitrogen yang terdapat pada RNA duta disebut..
- 38. Satu jenis asam amino essensial dibangun oleh 3..
- 40. Ukuran rantai DNA..
- 43. DNA+Protein Huston..
- 44. Kromosom yang telah mengganda..
- 45. Kromosom berbentuk huruf L..
- 47. Individu yang mempunyai jumlah kromosom 38 terdapat pada..
- 48. Komponen gula pada RNA..
- 50. Proses sintesis protein terjadi di dalam sel pada organel..
Down
- 2. Kromosom tubuh..
- 3. Kromosm kelamin..
- 4. Salah satu fungsi RNA..
- 6. Dengan menggunakan enzim DNA polymerase DNA mampu melakukan proses..
- 7. Bagian tubuh manusia yang tidak memiliki kromosom..
- 8. Salah satu stop kodon..
- 9. Permulaan fase transkripsi..
- 10. Gen terletak pada..
- 11. Deoxyribonucleic acid..
- 12. Ukuran rantai RNA..
- 13. Lalat buah..
- 14. Pasangan gen dalam kromosom homolog suatu individu..
- 16. Bagian kromosom yang tidak menyerap warna..
- 20. Teori/bentuk replikasi DNA yang terjadi pada fase S siklus sel mitosis didasarkan pada konsep..
- 23. Dua heliks ganda yang saling melilit dan berselang-seling..
- 27. Kromosom berbentuk huruf I..
- 28. Solenoid+Solenoid..
- 29. Proses penerjemahan kode genetik dalam sintesis protein..
- 32. Bentuk RNA berpita..
- 34. Gula pada DNA..
- 36. Perpanjangan untai RNA disebut..
- 39. Bentuk DNA berpita..
- 41. Asam ribonukleat dibentuk dari sebuah DNA berupa rantai sense di inti sel disebut tahap..
- 42. Granula kecil..
- 43. Bahan dalam sel sebagai faktor penentu penerus keturunan adalah..
- 46. Nukleosom+Nukleosom..
- 49. Bahan dasar yang dibutuhkan pada sintesis protein..
